Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Rekomendasi Toko Pakaian Pria Di Shopee, Yuk Modis!

Rekomendasi Toko Pakaian Pria Di Shopee, Yuk Modis!

Rekomendasi toko pakaian pria di shopee – Di era modern sekarang ini, internet memungkinkan manusia untuk melangsungkan kegiatan jual belinya menggunakan internet. Salah satunya ialah kegiatan jual beli barang pada marketplace online. 

Marketplace merupakan pihak ketiga dalam kegiatan jual beli. Marketplace ini memungkinkan penggunanya untuk menjual atau membeli berbagai produk. Selain itu, marketplace online juga memberi pelayanan pembayaran yang aman.

Salah satu marketplace yang cukup terkenal sekarang ini ialah shopee. Aplikasi shopee bisa kamu gunakan untuk menjual atau membeli berbagai produk. Shopee juga menyediakan fasilitas pembayaran yang sangat aman.

Salah satu produk yang bisa kamu beli pada marketplace shopee ini ialah pakaian pria. Namun, kamu juga harus berhati-hati dalam memilih toko untuk membeli produknya. Upayakan mencari toko dengan label star, terpercaya dan memiliki rating yang tinggi.

Nah, supaya kamu tidak kesusahan mencari toko dengan karakteristik tersebut. Nih Mas Habibi sebutkan beberapa rekomendasi toko pakaian pria di shopee. Apa-apa sajakah itu? Yuk simak!


Rekomendasi Toko Pakaian Pria Di Shopee

Beberapa rekomendasi toko pakaian pria berikut ini hanyalah saran dari mas Habibi sahaja. Apabila kamu juga memiliki toko yang menurut mu memiliki kepercayaan tinggi, silahkan ikuti langkah hatimu. Rekomendasi ini bukan semata-mata untuk mempromosikan sebuah toko untuk mendapatkan banyak client. Simak berikut ini.


1.Markas Surfing

Rekomendasi toko pakaian pria di shopee pertama ialah markas surfing. Bagi kamu yang lagi mencari produk bokser, dan kolor yang berkualitas dan murah, Markas surfing jawabannya. Toko ini menjual produk berupa bokser dan kolor pria. 

Bokser yang toko ini jual tentunya berkualitas dan standard distro. Penilaian pembeli terhadap toko ini juga sangat positif. Baik pada kemasan maupun balasan chat nya.

Selain itu, produk bokser mereka juga sangat bervariatif. Dan cocok untuk kamu gunakan saat tidur, sehari-hari, dan masih banyak lagi. Beberapa kelebihan produk dari toko ini ialah:

  • Produk standard distro.
  • Model dan desain inovatif dan elegan.
  • Sablon halus, kuat, dan tidak mudah pecah.
  • Jahitan sangat kuat dan rapi
  • Aksesoris lengkap
  • Harga sangat murah dan terjangkau

2.Store Jaket Official


Celana dan jaket merupakan kebutuhan yang harus terpenuhi pada kehidupan sehari-hari. Tak terkecuali celana dan jaket jeans. Dua kebutuhan ini bisa kamu penuhi dengan membelinya pada marketplace online Indonesia yaitu shopee.

Rekomendasi toko pakaian pria di shopee untuk toko celana dan jaket jeans ialah Store jaket jeans Official. Toko ini menjual celana jeans dan jaket jeans bagi pria maupun wanita. 

Celana dan jaket jeans dari toko ini juga sangat bervariatif. Selain itu, pengikut toko ini juga sangat lah banyak. Pelayanan toko yang sangat ramah dan cepat, tidak heran bila penilaian pelanggan selalu positif.


3.Highwest Official


Lagi nyari kaos kece dan keren tapi dengan harga yang murah? Bisa. Rekomendasi toko pakaian pria di shopee yang ketiga ialah Hightwest Official. Toko ini menjual produk berupa kaos pria wanita, dan kemeja pria wanita. 

Kaos dan kemeja dari toko ini juga sangat keren-keren dan kece-kece. Selain motif yang sangat bervariatif, pelayanan client dari toko ini juga sangat ramah. Produk dari toko ini juga memiliki jahitan yang standar dengan distro lokal.

Dengan demikian, tidak heran jika toko ini memiliki banyak pelanggan tiap bulannya. Selain itu, toko Highewest Official juga mendapat banyak kesan positif dari pelanggan. 

Apabila ada kecacatan pada barang yang kamu beli, kamu bisa kok komplain ke admin toko ini. Namun, jangan sesekali berkata kasar dan nyepam, ya!


4.Hanif Khoir Store Official


Ada yang aneh dengan toko ini? Ya, semua barangnya sudah habis. Toko Hanif Khoir Store Official ini menjual produk berupa celana jeans pria. Pantas habis, celana jeans dari toko ini sangat berkualitas dan dibandrol dengan harga yang terjangkau.

Selain itu, juga tersedia banyak warna untuk kamu pilih sesuka hatimu. Tak salah toko ini menjadi rekomendasi toko pakaian pria di shopee. Penilaian di toko ini rata-rata positif semua. 

Admin toko ini juga dengan cepat dan sigap membalas chat pelanggan nya. Namun, bagi kamu yang ingin membeli celana jeans dari toko ini sekarang. Harap sabar dulu ya, barang pada toko ini juga sudah habis semua, dan adminnya juga sedang berlibur.


5.WARYULION


Rekomendasi toko pakaian pria di shopee yang terakhir ialah toko WARYULION. Toko ini menjual produk seperti baju kemeja flanel unisex pria, baju Koko, batik, dan masih banyak lagi. 

Soal harga tenang aja, walaupun kualitasnya tinggi, namun harga kemeja dan baju Koko Serta produk lainnya pada toko ini terjangkau. Selain itu, juga terdapat berbagai motif keren yang bisa membuat kamu tampil lebih ganteng.

Toko WARYULION ini juga mendapat rating yang cukup tinggi dari pelanggan. Bukan hanya itu, performa chat dari toko ini juga terbilang bagus dengan skor 96%.


Nah, langsung aja menuju ke tokonya. Jangan ragu-ragu untuk memesan produk dari 5 toko tersebut. Kamu juga bisa membaca artikel kami terkait shopee, yaitu cara memenangkan flash sale shopee. Baca juga tips belanja hemat shopee. Semoga rekomendasi toko pakaian pria di shopee yang telah mas Habibi rangkum bisa bermanfaat ya!